Assalamualaikum Wr Wb..
setelah ngeshare dokumentasi MOPD, sekarang giliran Excamp (Extracuricullar Camping) 2012 nih..seperti yang kita ketahui Excamp merupakan program kerja OSIS SMAN 2 Tambun Seelatan yang rutin dilaksanakan tiap tahunnya dan bertujuan untuk melantik para calon-calon anggota ekskul. Excamp 2012 dilaksanakan di kawasan Mega Mendung, Puncak pada tanggal 17-18 Juli 2012 dan diketuai oleh kak Dimas Eka Syahputra. Ok cekidot :D
Tidak ada komentar:
Posting Komentar